Perayaan Waisak di Candi Borobudur Berpotensi Jadi Magnet Kunjungan Wisata Spiritual
Perayaan hari Tri Suci Waisak 2567 BE di Candi Borobudur menjadi momentum dalam meningkatkan nilai Candi Borobudur. Kedepannya, candi warisan budaya dunia ini akan dikembangkan secara berkelanjutan, yang mengedepankan nilai-nilai pendidikan, spiritual, dan budaya. Direktur Pemasaran, Pelayanan, dan Pengembangan Usaha PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko (TWC), Hetty Herawati mengatakan hal ini […]
