PT TWC Membagikan 1500 Sembako Bagi Masyarakat Kawasan Borobudur dan Prambanan
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko membagikan sejumlah 1500 paket sembako kepada masyarakat di sekitar destinasi Taman Wisata Candi (TWC) Borobudur dan Prambanan, Jumat (22/4/2022). Kegiatan Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) yang dilakukan tiap tahun ini sesuai dengan pilar pembangunan sosial dalam Sustainable Development Goals (SDGs). Bantuan bahan pokok meliputi, beras, minyak […]
