PT TWC & Pelita Air Kolaborasi Dorong Pertumbuhan Pariwisata
Kolaborasi dan sinergi antar pelaku dalam ekosistem pariwisata menjadi kunci percepatan pemulihan pariwisata pasca pandemi. PT TWC, Pelita Air dan NIVEA Beiersdorf bersama-sama meluncurkan program ‘Enjoying Yogya, Enjoy the Sun’ untuk mendorong tumbuhnya pariwisata berbasis heritage ke Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Borobudur, yang meliputi kawasan Jawa Tengah, Yogyakarta dan sekitarnya (Joglosemar). Program ini diluncurkan […]
