Ratusan seniman tari dari berbagai daerah di Klaten, Jawa Tengah, mengikuti Parade Tari dalam rangka perayaan Hari Tari Sedunia di Pendopo Sinnera, kawasan Candi Sewu, Bugisan, Prambanan, Jawa Tengah, Minggu (5/5/2024). Kegiatan ini selain untuk menyemarakkan perayaan Hari Tari Sedunia, kegiatan ini juga menjadi wadah mengembangkan kreativitas, melestarikan seni tari nusantara dan membangun rasa cinta […]
Kolaborasi berbagai pihak menjadi kunci utama dalam pelaksanaan revitalisasi zona II area Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. Program ini merupakan sinergi yang erat antara Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, Pemerintah Daerah kabupaten Magelang, Kejaksaan Negeri Kabupaten Magelang, InJourney Destination Management (IDM), Forkopimcam Borobudur, Pemerintah Desa Borobudur dan masyarakat di sekitarnya. Revitalisasi area zona II Candi Borobudur […]
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko atau InJourney Destination Management menyelenggarakan seminar Standar Pelaporan Keberlanjutan Global di The Manohara Hotel Yogyakarta, Senin (29/4/2024). Kegiatan yang menghadirkan Dosen Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) UGM, Singgih Wijayana ini diadakan untuk mempersiapkan dan membantu organisasi dalam menetapkan tujuan, mengukur kinerja dan mengelola perubahan operasional […]
Setiap tahun, momen Halal bi Halal tidak hanya menjadi ajang untuk saling memaafkan dan mempererat tali silaturahmi, tetapi juga menjadi momentum penting untuk memperbarui semangat dan memperkuat kebersamaan. Hal yang sama berlaku di PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko (TWC) atau Indonesia Destination Management (IDM) yang menggelar acara Halal bi Halal di […]
Taman Mini Indonesia Indah (TMII) merayakan HUT Ke-49 pada Sabtu (20/4/2024). Perayaan ini dilakukan dengan menggelar kirab Tumpeng Agung Kerberkahan yang diikuti oleh ratusan seniman serta prosesi potong 40 tumpeng yang bisa dinikmati secara langsung oleh pengunjung. Prosesi perayaan HUT Ke-49 TMII ini dihadirkan sebagai bentuk syukur atas perjalanan panjangnya sebagai destinasi budaya di Indonesia. […]
Puluhan orang berpartisipasi dalam perayaan Hari Warisan Dunia atau International Day of Monuments and Sites di Warisan Budaya Dunia Prambanan Temple Compounds, Kamis (18/4/2024). Perayaan ini untuk meningkatkan kesadaran akan peninggalan warisan budaya agar terus lestari dan menjadi inspirasi bagi generasi penerus negeri. Acara ini diinisiasi oleh Balai Pelestarian Kebudayaan Wilayah X serta berkolaborasi dengan […]
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko atau InJourney Destination Management (IDM) mencatat jumlah kunjungan 243.821 wisatawan yang berkunjung ke destinasi Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, Keraton Ratu Boko, Teater Pentas Ramayana dan Taman Mini Indonesia Indah (TMII) selama masa ramai libur Lebaran 2024 dari tanggal 8 sampai 15 April 2024. Destinasi Taman […]
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko atau Injourney Destination Management (IDM) siap menyambut wisatawan untuk menghabiskan masa libur Lebaran 2024 di destinasi yang dikelola, yaitu Candi Borobudur, Candi Prambanan, Keraton Ratu Boko dan Taman Mini Indonesia Indah. Pada momen #LebarandiCandi kali ini, IDM kembali menghadirkan Pasar Medang yang merupakan ciri khas dari […]
PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko (PT TWC) atau Injourney Destination Management (IDM) berkolaborasi dengan induk holding PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Injourney) dan BUMN lainnya melepas keberangkatan ratusan pemudik dari Monumen Nasional (Monas) Jakarta, Jumat (5/4/2024). Kegiatan bertajuk Mudik Asyik Bersama BUMN 2024 ini merupakan program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) Injourney […]
Yogyakarta, 4 April 2023 – PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko (TWC) atau Injourney Destination Management (IDM) memastikan kesiapan seluruh destinasi wisata yang dikelolanya untuk menghadapi lonjakan kunjungan wisatawan yang selaras dengan prediksi dari Kementerian Perhubungan RI, di mana Jawa Tengah dan DI Yogyakarta menjadi provinsi tujuan pemudik terbesar selama momen libur […]